Manfaat Sambel Pecel Serela Blitar

Sambel Pecel Serela Blitar  memiliki bahan utama yaitu kacang tanah. Kacang tanah merupakan tanaman polong-polonganKacang tanah memiliki kandungan lemak, proteinnya dan dilengkapi pula dengan vitamin A, vitamin B kompleks, vitamin D, vitamin E, vitamin K, fosfor, kalsium, kolin, lesitin, Omega 3, fitosterol, arginin dan zat besi, dll

Kandungan yang banyak terdapat pada kacang tanah adalah lemak dan protein:
Lemak sekitar 40-50%
proteinnya sekitar 30% lebih besar daripada protein yang terdapat pada daging dan telur.

Jadi dapat dikatakan bahwa kacang tanah adalah makanan yang sangat bermanfaat untuk tubuh kita. Berikut ini manfaat kacang tanah bagi tubuh kita:


  1. Kacang tanah merupakan sumber lemak baik yang menurunkan risiko penyakit jantung dengan menurunkan kolesterol jahat (LDL) dalam tubuh, karena kandungan resveratrol.
  2. Melancarkan fungsi tubuh, karena mengandung folat niasin, mangan, protein, serta vitamin E yang melimpah.
  3. Baik untuk kelancaran fungsi usus, karena mengadung serat.
  4. Menurunkan risiko terjadinya kanker usus besar dan pembentukan batu empedu.
  5. Memiliki kandungan kalsium dan vitamin D, yang dapat menjaga kesehatan tulang dan gigi. serta dalam jangka panjang dapat mencegah serangan osteoporosis.

0 komentar:

Posting Komentar